Rabu, 13 Januari 2016

Pengertian dan Tujuan Dibentuknya Lembaga NASA





Image result for pengertian dinosaurusImage result for pengertian nasa



NASA atau NATIONAL AERONAUTICS and SPACE ADMINISTRATION adalah sebuah organisasi bertaraf dunia yang dibentuk oleh pemerintahan negara AS amerika Serikat. Dimana tujuan mereka mendirikan lembaga ini adalah untuk membuat suatu perubahan dimana perubahan tersebut akan berdampak pada masyarakat yang luas dengan program bertaraf masa depan dan berhubungan dengan penelitian alam semesta.

mengenai susunan pembentukan nasa adalah :
¤ motto yang mereka miliki adalah For The Benefit Off All.
¤ mengenai lembaga pembentukannya lembaga NASA dibentuk pada tanggal, 29 juli 1958 (56 tahun silam).
¤ pendahulu nama Sebelum NASA adalah NACA. dan lembaga ini memiliki kantor pusat yang terletak di Washington.
¤ anggaran yang dikeluarkan dalam membentuk lembaga ini adalah sebesar US$ 17,6 billion dan merekrut karyawan sejumlah 18.800 orang.
Sahabat bisa mengunjungi situs webnya di nasa.gov.


Beberapa Program Yang NASA Miliki

Apabila kita melihat lebih jauh mengenai makna arti kata lembaga NSA ini adalah memiliki arti Aeronautika Nasioanl dan Administrasi Ruang. Inilah arti dari singkatan NASA apabila kita lihat dari segi bahasa indonesia. Lembaga NASA memiliki tujuan nasional yang terhubung untuk administrasi ruang, dimana apabila dilakukan pengkajian lebih jauh berarti NASA memiliki tujuan besar demi perkembangan masa depan dengan melakukan suaut percobaan dari berbagai segi diala tata ruang yang luas dalam hal ilmu teknologi dan perkembangan kedepannya.

Adapun faktor-faktor Tujuan Dibentuknya lembaga NASA adalah sebagai berikut :


1) Memperluas dan Mempertahankan aktifitas manusia diseluruh tata surya. Tujuan utama yang sangat besar yakni ingin memperluas dan mempertahankan apa yang menjadi perilaku kegiatan keseharian manusia dengan melakukan berbagai percobaan dengan melakukan penelitian pada planet-planet yang lain misalnya penelitian pada planet mars. Yang dianggap bisa menjadi salah satu plenet yang bisa manusia tinggali selain bumi.
2) Memperluas pemahaman ilmiah tentang bumi dan alam semesta. Suatu tujuan besar yang mereka jadikan sebagai program masa depan dengan melakukan pengkajian-pengkajian ilmiah agar dari pengkajian yang dilakukan dapat menemukan hal-hal baru yang dapat menopang kebutuhan pokok pada masa depan yang lebih baik.
3) Menciptakan ruang teknologi baru. Dizaman saat ini kita bisa melihat alat-alat serba canggih yang mungkin bisa dikatakan dapat melebihi sesuatu yang mustahil. Tapi apa daya dan kuasa perkembangan pesat pemikiran baru, dan inovasi-inovasi terbaru yang manusia sumbangkan bagi perkembangan tekhnologi pembuat tekhnologi dizaman ini bergerak cepat da melakukan perkembangan yang luar biasa berkat pemikiran orang-orang cerdas yang ingin mengembangkan apa yang seharusnya bisa dikembangan dan terus menerus mengembangkan hal-hal baru.

1 komentar:

  1. Mau tanya..NASA bahas tentang gempa bumi gak ya??
    soalnya skrng dilombok sedang bredar info klo nasa mngeluarkan statmen ttng gempa tsuami tsk akan pernh terjadi dilombok..

    BalasHapus